UPDATE! Cara Mudah Mengaktifkan USB Debuging pada Andromax C3
Cara Mudah Mengaktifkan USB Debuging pada Andromax C3 - Andromax C3 adalah salah satu ponsel cerdas yang menggunakan sistem operasi Android. Bagi pengguna yang ingin mengembangkan atau melakukan debugging pada perangkat Android, fitur USB Debugging sangat penting.

USB Debugging adalah fitur yang memungkinkan pengguna atau pengembang untuk mengakses mode debugging perangkat Android melalui koneksi USB. Dalam artikel ini, kami akan membahas cara mudah mengaktifkan USB Debugging pada Andromax C3.
Sebelum kita membahas lebih lanjut, sudakah sahabat droid mengetahui apasih itu USB debuging? Mengapa USB Debugging Penting? Oke langsung saja kita bahas sedikit tentang USB Debuging agar sahabat droid tidak penasaran dan bertanya tanya mengenai keuntungan mengakifkan USB Debuging pada Andromax C3.
Baca Juga :
- Cara Mudah Mengaktifkan USB Debugging pada Xiaomi Mi 5
- Cara Mudah Mengaktifkan USB Debugging pada Xiaomi Redmi 2
- Cara Mudah Mengaktifkan USB Debugging pada Xiaomi Redmi Note 4G
- Cara Mudah Mengaktifkan USB Debugging pada Samsung Galaxy S4
Apa itu USB Debugging?
USB Debugging adalah fitur yang disediakan oleh sistem operasi Android yang memungkinkan pengguna atau pengembang untuk menghubungkan perangkat Android ke komputer melalui kabel USB dan mengakses mode debugging untuk menguji, memecahkan masalah, dan mengembangkan aplikasi Android.
Dalam mode USB Debugging, pengguna dapat mengakses alat pengembangan seperti Android Debug Bridge (ADB) untuk berkomunikasi dengan perangkat Android secara langsung melalui komputer.
Mengapa USB Debugging Penting?
USB Debugging sangat penting bagi pengembang aplikasi Android atau pengguna yang ingin melakukan debugging pada perangkat Android. Dengan mengaktifkan USB Debugging, pengguna dapat menghubungkan perangkat Android ke komputer dan menggunakan alat pengembangan seperti ADB untuk menguji, memecahkan masalah, dan mengembangkan aplikasi secara langsung pada perangkat Andromax C3.
USB Debugging juga diperlukan jika Anda ingin melakukan root atau flashing custom ROM pada perangkat Android.
Apa Fungsi dan Manfaat USB Debuging
USB Debuging merupakan salah satu kebebasan untuk sebuah tujuan pengembangan OS Android dalam proses pengaksesan file system pada Android.
Fungsi dari USB Debugging itu sendiri merupakan salah satu pilihan bagi pengguna Android dalam hal untuk mengembangkan File System Android. Salah satu manfaat USB Debuging :
Fungsi dari USB Debugging itu sendiri merupakan salah satu pilihan bagi pengguna Android dalam hal untuk mengembangkan File System Android. Salah satu manfaat USB Debuging :
- Pada saat menginstal Android SDK (Software Development Kit) akan digunakan untuk melakukan root dan lain-lain.
- Pada saat kita melakukan copy data dari Notebook ke Android dan atau sebaliknya.
- Pada saat kita menginstall aplikasi dari pihak ketiga yang bukan dari play store tanpa muncul pemberitahuan atau peringatan.
- Digunakan untuk read log data.
Cara Mudah Mengaktifkan USB Debunging pada Andromax C3
Berikut adalah langkah-langkah cara mudah mengaktifkan USB Debugging pada Andromax C3:
Steep 2 - Setelah peralatan selesai di download silahkan sahabat droid masuk ke menu setting dan pilih pada keamanan, centang pada Unknown Sources/Sumber tak dikenal.

Steep 3 - Kemudian Install apps dan buka andromax debugging pass seperti gambar di bawah ini


Steep 6 - Masuk pada menu setting lagi, kemudian pilih developer option jika tidtak ada masuk saja pada About Phone/Tentang Ponsel dan tap Nomor Bentukan/Build Number ketuk sampai 8X
Steep 7 - Masuk ke Developer Option/ Opsi Pengembangan lagi kemudian ceklis pada bagian Usb Debugging
Steep 8 - Setelah itu silahkan masukan password yang telah di copy tadi, atau tahan pada kotak teks box lalu pastekan password yang sudah di copy
Steep 9 - Jika benar muncul pemberitahuan pilih Oke saja



Itulah cara mudah mengaktifkan USB Debugging pada Andromax C3. Dengan mengaktifkan fitur ini, Anda dapat memperluas kemampuan pengembangan dan debugging pada perangkat Android Anda.
Namun, perlu diingat bahwa penggunaan USB Debugging harus dilakukan dengan hati-hati dan hanya oleh pengguna yang memiliki pengetahuan dan pemahaman yang cukup tentang pengembangan aplikasi Android.
Selalu berhati-hati dan pahami risiko yang terkait sebelum menggunakan fitur ini. Semoga artikel ini dapat membantu Anda dalam mengaktifkan USB Debugging pada Andromax C3 Anda. Selamat mencoba!